Prodi TI UIB Dorong Mahasiswa Siap Bersaing Lewat Webinar Smart with AI Tools & Soft Skills

Penulis: Romario Galiano (2432085) | Editor: Ambarwulan, S.T. Pada Sabtu, 20 September 2025, Program Studi Teknologi Informasi Universitas Internasional Batam (UIB) menggelar seminar bertajuk Smart with AI Tools, Strong with Soft Skills secara daring melalui platform Zoom. Seminar ini diikuti dengan antusias oleh mahasiswa UIB serta peserta umum yang tertarik untuk memperdalam pemahaman tentang peran […]