Diplomasi Pendidikan: UIB Jalin Kolaborasi dengan 13 Sekolah di Timor-Leste dalam Pertemuan di KBRI Dili

Penulis: Duke Paopathon Pardede (2461001) | Editor: Ambarwulan, S.T. Delegasi Universitas Internasional Batam (UIB) melanjutkan rangkaian kunjungan kerjanya ke Timor-Leste dengan melaksanakan agenda penting di Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Dili pada Senin, 24 November 2025. Kunjungan ini merupakan bagian strategis dari upaya UIB untuk memperluas kerja sama akademik, memperkuat hubungan pendidikan bilateral, serta […]
Diplomacy in Education: UIB Engages 13 Timor-Leste Schools in Partnership Talks at the Indonesian Embassy

Writer: Duke Paopathon Pardede (2461001) | Editor: Ambarwulan, S.T. The Universitas Internasional Batam (UIB) delegation continued its working visit to Timor-Leste by conducting an important institutional engagement at the Embassy of the Republic of Indonesia (KBRI) in Dili on Monday, 24 November 2025. This visit served as a strategic extension of UIB’s mission to promote […]
CTPS hingga Jajanan Sehat: Prodi Gizi UIB Dorong Kebiasaan Hidup Bersih dan Sehat pada Anak SD di Kampung Tua Bakau Serip

Penulis: Kaila Najira Putri (2432051) | Editor: Ambarwulan, S.T. Program Studi Magister Manajemen, Gizi, Biologi, Pariwisata, dan Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) Universitas Internasional Batam (UIB) melaksanakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat di Kampung Tua Bakau Serip, Kecamatan Nongsa, Kota Batam pada hari Sabtu, 22 November 2025. Kegiatan ini dimulai pada pukul 09.00 WIB dan diikuti oleh […]
Promosi Universitas Internasional Batam oleh Dosen dan Mahasiswa Teknik Sipil ke SMKN 3 Batam

Penulis: Ade Jaya Saputra, S.T., M.Eng. | Editor: Ambarwulan, S.T. Pada hari Kamis, 27 November 2025, Program Studi Teknik Sipil Universitas Internasional Batam (UIB) melaksanakan kegiatan “Promosi Universitas Internasional Batam oleh Dosen dan Mahasiswa Teknik Sipil ke SMKN 3 Batam.” Kegiatan ini bertujuan untuk memperkenalkan UIB, program studi yang tersedia, serta peluang pendidikan lanjutan kepada […]
Peningkatan Pemahaman Siswa/I SMKN 3 BATAM tentang Pengelolaan Sumber Daya Air yang Berkelanjutan

Penulis: Ade Jaya Saputra, S.T., M.Eng. | Editor: Ambarwulan, S.T. Pada hari Kamis, 27 November 2025, Program Studi Teknik Sipil Universitas Internasional Batam (UIB) telah melaksanakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) dengan judul “Peningkatan Pemahaman Mahasiswa tentang Pengelolaan Sumber Daya Air yang Berkelanjutan.” Kegiatan ini diselenggarakan sebagai upaya untuk memberikan pemahaman yang lebih mendalam kepada […]
Sosialisasi dan Implementasi Zona Selamat Sekolah (ZOSS) untuk Meningkatkan Keselamatan Peserta Didik di Lingkungan Sekolah SMKN 3 BATAM

Penulis: Ade Jaya Saputra, S.T., M.Eng. | Editor: Ambarwulan, S.T. Pada hari Kamis, 27 November 2025, Program Studi Teknik Sipil Universitas Internasional Batam (UIB) melaksanakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) di SMKN 3 Batam dengan judul “Sosialisasi dan Implementasi Zona Selamat Sekolah (ZOSS) untuk Meningkatkan Keselamatan Peserta Didik di Lingkungan Sekolah.” Kegiatan ini merupakan bentuk […]
Apa Itu CDN dan Mengapa Web Modern Membutuhkannya?

Penulis: Zaynulia Afifa (2331033) Sumber: Pinterest Di dunia digital yang berkembang pesat, kecepatan dan performa website menjadi salah satu faktor penentu utama dalam memberikan pengalaman pengguna yang baik. Ketika pengguna mengunjungi sebuah situs web, mereka mengharapkan halaman dapat dimuat dengan cepat. Situs web yang lambat dalam memuat halaman dapat mengakibatkan peningkatan tingkat bounce, di mana […]
Kuliah Umum Reklamasi sebagai Strategi Bisnis: Peluang, Tantangan, dan Model Keberlanjutan di Indonesia

Penulis: Ade Jaya Saputra, S.T., M.Eng. | Editor: Ambarwulan, S.T. Pada hari Kamis, 27 November 2025, Program Studi Teknik Sipil Universitas Internasional Batam (UIB) menyelenggarakan kegiatan Kuliah Umum dengan topik “Reklamasi sebagai Strategi Bisnis: Peluang, Tantangan, dan Model Keberlanjutan di Indonesia.” Acara ini dilaksanakan di Hall of the Faculty of Medicine Building, Lantai 2 UIB, […]
ELE UIB Students in the UKBI Adaptive Assessment by Kantor Bahasa Provinsi Kepulauan Riau

Penulis: Nurul Hosna (2341304) | Editor: Ambarwulan, S.T. Batam, 28 Novmber 2025 – Mahasiswa sekaligus pengajar BIPA dari Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris UIB mengikuti Uji Kemahiran Berbahasa Indonesia (UKBI) Adaptif yang diselenggarakan oleh Kantor Bahasa Provinsi Kepulauan Riau. Kegiatan ini dilaksanakan pada Senin, 24 November 2025 bertempat di Hotel Asialink, Batam, sebagai upaya mengukur […]
PENGARUH FAKTOR IKLIM TERHADAP DESAIN SISTEM VENTILASI PADA BANGUNAN DI IKLIM TROPIS INDONESIA

Penulis: Fatimah Azzahra Firstarida Aghata (2512029) ABSTRAK Indonesia sebagai negara tropis memiliki kondisi cuaca panas, lembab, dan variasi arah angin sepanjang tahun, yang memengaruhi kenyamanan penghuni bangunan. Salah satu aspek penting dalam merancang bangunan di iklim tropis Adalah system ventilasi alami yang mampu menjaga sirkulasi udara tanpa bergantung pada energi mekanis. Artikel ini mengeksplorasi bagaiman […]