UNIVERSITAS INTERNASIONAL BATAM ID

UIB Sosialisasi Program Kampus Berdampak dan Kolaborasi dengan Infinite Learning untuk Semester Genap 2025/2026

Penulis: Neisya Shakila (2411001) | Editor: Ambarwulan, S.T. Batam, 15 Desember 2025 – Universitas Internasional Batam (UIB) melalui Pusat Pengembangan Kampus Berdampak menyelenggarakan kegiatan Sosialisasi Program Kampus Berdampak Semester Genap Tahun Akademik 2025/2026 pada Jumat, 12 Desember 2025, pukul 18.00–20.00 WIB. Kegiatan ini dilaksanakan secara luring di Aula Gedung FK Lantai 2 dan diikuti oleh […]

Kupas Dunia di Balik Layar Media Sosial, UIB Gelar Workshop Digital Marketing Bersama Praktisi Industri

Penulis & Editor: Ambarwulan, S.T. Biro Hubungan Masyarakat dan Kerja Sama Universitas Internasional Batam (UIB) kembali menghadirkan kegiatan edukatif yang relevan dengan kebutuhan industri melalui Workshop “Behind the Scene of Social Media: Business Model and Building Your Digital Marketing Career” yang diselenggarakan pada Senin, 15 Desember 2025, di Aula Lantai 2 Gedung Fakultas Kedokteran UIB, […]

Mahasiswa Angkatan 24 Teknik Sipil UIB Tunjukkan Semangat Sportivitas dan Prestasi dengan Meraih Juara 3 di Kegiatan Bumantara Cup II

Penulis: Ade Jaya Saputra, S.T., M.Eng. | Editor: Ambarwulan, S.T. (Dokumentasi Kegiatan) Pada hari Sabtu dan Minggu tanggal 12 dan 14 Desember 2025, telah dilaksanakan kegiatan Bumantara Cup II, yang merupakan ajang kompetisi antar mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi, maupun anatar program studi yang ada di Universitas Internasional Batam. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan semangat […]