UNIVERSITAS INTERNASIONAL BATAM ID

UIB Peduli: Penyaluran Bantuan Bencana Sumatera ke Kabupaten Aceh Utara

Penulis: Teja Maulana Hakim (2351149) | Editor: Ambarwulan, S.T. Batam, 7 Januari 2026 – Hasil penggalangan dana yang dilakukan oleh Organisasi Mahasiswa (Ormawa) Universitas Internasional Batam (UIB) bersama Sivitas Akademika UIB telah disalurkan kepada warga terdampak bencana alam di Desa Gampong Lhok Reudeup, Kecamatan Tanah Jambo Aye, Kabupaten Aceh Utara. Bantuan tersebut diberikan kepada 60 […]

Bagaimana Internet of Things Menghubungkan Dunia Fisik dan Digital dalam Kehidupan Sehari-hari?

Internet of Things (IoT): Era Keterhubungan Perangkat

Penulis: Muhammad Ilham Ashiddiq Tresnawan, S.T., B.Sc., M.Sc. Sumber: puskomedia.id Di era digital sekarang, banyak aktivitas yang dulu sepenuhnya manual kini bisa dipantau, dikontrol, dan dianalisis secara otomatis. Semua itu berkat teknologi Internet of Things (IoT), yang menghubungkan benda-benda fisik dengan sistem digital melalui jaringan internet. IoT membuat benda-benda di sekitar kita tidak lagi pasif, […]