UNIVERSITAS INTERNASIONAL BATAM ID

Sarjana Hukum (Hukum Bisnis dan Teknologi)

Program Business & Technology Law (BizTech Law) adalah konsentrasi khusus yang ditawarkan dalam Program Sarjana Ilmu Hukum, yang berfokus pada keterkaitan antara hukum, bisnis, dan teknologi. Program BizTech Law dirancang untuk membekali mahasiswa dengan pemahaman tentang regulasi bisnis digital, perlindungan data, hak kekayaan intelektual, serta aspek hukum dalam inovasi teknologi. Melalui program ini, mahasiswa diharapkan dapat menguasai keterampilan hukum yang relevan untuk menghadapi tantangan hukum di era digital dan bisnis modern.

Mata Kuliah Umum

19 SKS

Mata Kuliah Ilmu Hukum

102 SKS

Mata Kuliah Konsentrasi

24 SKS

Hukum Bisnis dan Teknologi

24 SKS

Hukum Bisnis dan Perdagangan

24 SKS

Hukum Bisnis dan Pidana Ekonomi

24 SKS

Kurikulum Konsentrasi

Bidang KajianMata KuliahSKS
Business & Technology Law (BizTech Law)
(8 Mata Kuliah)
Hukum Perlindungan Data & Privasi3
Hukum Perdagangan Elektronik & Keamanan Transaksi3
Hukum Perbankan & Lembaga Keuangan3
Hukum Startup & Inovasi3
Hukum & Etika Kecerdasan Buatan3
Hukum Keuangan Digital & Teknologi Finansial3
Hukum Kontrak Teknologi & Lisensi3
Hukum Pasar Modal3